Seri | Buletin Program | |
Bahasa | Indonesia | |
Dari April 2010 hingga Oktober 2010, Tim PSKP UGM terjun ke Halmahera (Maluku Utara) untuk membangun kohesi sosial terkait sengketa 6 desa yang diklaim 2 kabupaten sebagai wilayah mereka. Akibatnya keenam desa ini memiliki 2 pemerintahan yang tidak jarang muncul konflik antar warga masyarakat. Program ini di-support oleh SERASI USAID, dan dilaksanakan bekerjasama dengan mitra lokal: Lembaga Mitra Lingkungan (LML) Maluku Utara.
Buletin ini merupakan detil kegiatan program tersebut. Berita terkait: Membangun Kohesi Sosial di Halmahera. |
Download Buletin Program |
Developing Social Cohesion in Halmahera |