klik image, untuk detil sampul monograf |
Seri Monograf | CSPS Monographs on Security Paper No. 1 – Oktober 2009 |
Penulis | Dr. Ingo Wandelt | |
Bahasa | Indonesia | |
Reformasi Sektor Keamanan sekarang ini berlangsung secara global dan internasional. Proses reformasi di tiap negara dipengaruhi pembaruan struktur-struktur keamanan dan pertahanan yang di tingkat regional dan internasional.
Reformasi Sektor Keamanan melibatkan institusi yang mencakup anggota dan personelnya, dan telah berarah jauh ke dalam masyarakat sipil negara masing-masing. Dengan begitu SSR mempunyai dimensi komunikasi tersendiri, yang media utamanya adalah bahasa. Semakin internasional SSR, semakin global penggunaan media komunikasi dan bahasa di dalamnya. Monograf ini merupakan penyempurnaan dari makalah yang disampaikan dalam Seminar Keamanan: Hubungan Sipil-Militer, Kerjasama Internasional, dan Peran Bahasa, yang diselenggarakan PSKP UGM bekerjasama dengan FES di Yogyakarta 12 Mei 2009. |
Download Monograf Seri Security, Paper No. 1 – Oktober 2009 (PDF) |
Perkembangan Reformasi Sektor Keamanan: Kebutuhan Bahasa dan Komunikasi (108.85 Kb) |