# Seri I. Pandemi dan Politik: Konflik dan Transformasi Global-Nasional
Pandemi Covid-19 tidak semata persoalan kesehatan. Pandemi menjadi momen revolusioner, atau meminjam Gramsci sebagai ‘organic crisis’ yang mendislokasikan tatanan sosial dan mengarah pada pembentukan tatatan baru yang belum jelas wujudnya. Bagaimana pandemi mentransformasikan konflik dan transformasi global-nasional? Bagaimana pandemi mempengaruhi konstelasi sosial-politik, baik di tingkat nasional maupun geopolitik global? Apa implikasinya bagi Indonesia?
Pembicara:
1. Prof. Mohtar Mas’oed (HI-UGM, PSKP)
2. Dr. Airlangga Pribadi (Unair)
3. Frans Djalong (Sosiologi-UGM, PSKP)
Moderator:
Dr. Arifah Rahmawati